Profil Perusahaan

KSPPS KOPNUS Indonesia

KSPPS Kopnus Indonesia atau disebut Kopnus Syariah berdiri berdasarkan Akta Pendirian Koperasi yang telah disahkan dengan Surat Keputusan Menteri Koperasi, Pengusaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia, Nomor : 130/BH/KDK-10.7/III/1999 tertanggal 20 Maret 1999 dan telah mendapatkan status nasional berdasarkan Akta Nomor 66 tertanggal 30 Januari 2014 serta telah mendapatkan pengesahan dari Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah dengan nomor 183/PAD/M.KUKM.2/III/2014 tertanggal 11 Maret 2014.

Bekerjasama dengan PT. Pos Indonesia, kegiatan bisnis utama yang dijalankan Kopnus Syariah adalah menerima simpanan dan menyalurkan pembiayaan kepada Anggota, dalam hal pembiayaan dikhususkan penyaluran kepada para pensiunan PNS, TNI dan Polri.

Didukung dengan Teknologi Informatika yang memadai, memungkinkan KSPPS Kopnus Indonesia melakukan pengelolaan bisnisnya secara real time online system.

about
about

Visi & Misi

Visi

"Menjadi Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah online yang Terbesar dan Terpercaya dalam menyalurkan dana untuk ekonomi kerakyatan."

Misi

  • Membangun jaringan dan system layanan berbasis teknologi komunikasi dan informasi yang dapat menjadi tulang punggung perkembangan dan pembangunan masyarakat Koperasi dan ekonomi kerakyatan
  • Membangun kepercayaan bagi para anggota sebagai tempat yang aman untuk melakukan simpanan dan memberikan pembiayaan yang dapat memberikan keuntungan ke seluruh pihak
  • Membangun sumber daya manusia yang amanah terampil dan berdedikasi
  • Membangun usaha lainnya yang menunjang kegiatan simpanan dan pembiayaan, guna meningkatan kesejahteraan Anggota.
ornamen oren syariah

Struktur

about
about
ornamen oren syariah

Pengurus

about

Asep Sugianto

Ketua Pengurus

about

Ricky Susanto

Sekertaris

about

Eska Mohammad

Bendahara

Dewan Pengawas

about

Rahmat

Ketua Pengawas

about

Heri Alfiantoro

Pengawas

about

Riano Avrilliant

Pengawas

about

Dewan Pengawas Syariah

about

Dr Fairuz Azis P

Ketua Pengawas syariah

about

M Buchori M

Pengawas Syariah

about

Nisbrasul Huda

Pengawas Syariah

  • Punya Pertanyaan?
  • Hubungi kami via Whatsapp
N
KOPNUS terdaftar dan diawasi oleh
Kementerian Koperasi dan UKM Republik Indonesia
N
Kantor Pusat
CAB. CIMACAN
Jalan Raya Cimacan No.32, Kel. Palasari,
Kec. Cipanas Kab. Cianjur. Jawa Barat

Lihat Lokasi di Google Maps

Kantor Operasional Kopnus
Gedung KOPNUSPOS
Jl. Prof. Dr. Soepomo No. 2b
Jakarta 12870 - Indonesia

Lihat Lokasi di Google Maps

Social Media
  • N
  • N
  • N
  • N
Hubungi Kami
  • Call Center 1500099
  • 081909500099